Jumat, 20 Januari 2012

Kelengkapan Dokumen Desain dan RAB

Buat temen-temen FT yang lagi konsen nyusun desain dan RAB, sebelum asistensi ke fastekab mungkin ceklist kelengkapan dokumen desain dan RAB berikut bisa menjadi panduan.

JENIS DOKUMEN YANG DIPERIKSA
1. SURVEY
1.1 Survey Antar Patok (SAP)
1.2 Sket kondisi tanah
1.3 Sketsa lokasi kegiatan
1.4 Survey besa tinggi, sumber air, debit air
1.5 Survey harga bahan, alat oleh TPK
1.6 Survey harga bahan, alat oleh FT
1.7 Kesepakatan harga upah dan bahan lokal
1.8 Catatan tentang dampak lingkungan
1.9 Catatan tentang pembebasan lahan
2. TAKE OF SHEET
2.1 Pemilihan jenis konstruksi
2.2 Perhitungan konstruksi
2.3 Perhitungan volume pekerjaan
2.4 Perhitungan harga satuan pekerjaan
2.5 Perhitungan penggunaan alat berat
2.6 Perhitungan harga sewa alat berat
2.7 Perhitungan volume alat manual
2.8 Rekapitulasi volume bahan, upah dan alat
3. SPESIFIKASI BAHAN DAN ALAT
3.1 Spesifikasi bahan
3.2 Spesifikasi alat berat
4. SAFEGUARD
4.1 PengisiN form dampak lingkungan
4.2 Rencana penanganan dampak lingkungan
4.3 Pengisian rencana penggunaan alat berat
4.4 Pengesaham penggunaan alat berat
4.5 Penggunaan form ganti rugi lahan
4.6 Jumlah penerima mamfaat
4.7 Kesanggupan memelihara prasarana
4.8 Desaian sesuai kebutuhan masyarakt adat
5. GAMBAR DESAIN
5.1 Gambar situasi
5.2 Gambar denah
5.3 Tampang memanjang
5.4 Tampang melintang
5.5 Tamapak depan, belakang, samping kiri dan kanan
5.6 Gambar denah pondasi, atap, lantai dan plafond
5.7 Gambar potongan memanjang dan melintang
5.8 Gambar detail
5.9 Kelengkapan dimensi/ukuran pada gambar
5.10 Kelengkapan spesifikasi pada gambar
5.11 Lokasi prasarana tepat
5.12 Lokasi sarana pelengkap
6. RENCANA ANGGARAN BIAYA
6.1 Rencana Anggaran Biaya Detail
6.2 Rekapitulasi Rencana Anggaran Biaya
6.3 Kewajaran harga bahan, upah dan alat
6.4 Kewajaran penggunaan alat berat
6.5 Kelenggaran spesifikasi bahan pada RAB
6.6 Kelengkapan dimensi/ukuran bahan pada RAB
6.7 Swadaya
7. ANTISIPASI MASALAH
7.1 ada potensi konflik dengan ....
7.2 Cukup mudah untuk dilakasanakan oleh masyarakat
7.3 Catatan sumber bahan dan ketersediaan bahan
7.4 Catatan jalan akses untuk mengedrop material & alat
7.5 Perizinan/koordinasi yan diperlukan
7.6 Potensi mamfaat subproyek
7.7 Kekuatan struktur/konstruksi
7.8 Konfirmasi tentang pembebasan lahan

Tidak ada komentar:

Posting Komentar